Seriani, Viana (2021) Pengaruh Kualitas Produk,Harga dan Atmosphere Toko Terhadap KeputusanPembelian Konsumen pada Minimarket Handayani di Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Darma Cendika Fakultas Ekonomi.
Text
COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB I - II.pdf Restricted to Registered users only Download (544kB) |
|
Text
BAB III - IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (689kB) |
|
Text
BAB V- DAPUS.pdf Download (431kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (909kB) |
Abstract
Perkembangan bisnis ritel di Indonesia begitu pesat, yang berdampak pada semakin tingginya persaingan dalam memperebutkan pangsa pasar pada dunia usaha saat ini, ritel moderen pada dasarnya perkembangan dari ritel tradisional. Minimarket Handayani adalah salah satu ritel moderen yang bergerak dibidangpembelian dan penjualan kebutuhan sehari-hari, perlatan rumah tangga dan kosmetik. Minimarket Handayani Surabaya di bentuk melalui KP-RI Kopertis wilayah VII dengan menggunakan modal KP-RI Kopertis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Kualitas Produk, Harga dan Atmosphere Toko Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen pada Minimarket Handayani Di Surabaya. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen minimarket Handayani di Surabaya dengan sampel sebanyak 75 responden, pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada konsumen minimarket Handayani. Dalam penelitian ini teknik yang digunakan yaitu teknik purposive sampling. Berdasarkan pengolahan data dengan menggunakan SPSS 25 adalah sebagai berikut, uji validitas yang dilakukan semua item pernyataan dikatakan valid dimana r hitung ˃ dari r tabel (0,2272) serta dalam uji reliabilitas nilai cronbach alpha pada semua variabel ˃ 0,060 dan nilai koefisien determinasi R square 0,600 dimana pada nilai adjusted R square sebesar 0,583 yang menunjukan bahwa semua variabel independen memiliki kontribusi yang cukup terhadap keputusan pembelian konsumen minimarket Handayani di Surabaya. Uji normalitas pada model regresi memenuhi asumsi normal, dan uji heterokedasitsitas disimpulkan semua variabel tidak terjadi heterokedasitsitas. Hasil uji regresi linear berganda di peroleh Y= -0,199 (Y) + 0,348 (X1) + 0,330 (X2) + 0,394 (X3), hasil uji t diperoleh kualitas produk (X1) berpengaruh signifikan terhadap Keputusan pembelian konsumen (Y) dengan nilai t hitung 3,262 ˃ t tabel (1.99394) signifikan 0,002 ˂ 0,05. Harga (X2) berpengaruh signifikan terhadap Keputusan pembelian konsumen (Y) dengan nilai t hitung 3,273 ˃ t babel (1.99394) dan signifikan 0,002 ˂ 0,05. Atmosphere toko berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen (Y) dengan nilai t hitung 3,938 ˃ t tabel (1.99394) dengan tingkat signifikan 0,000 ˂ 0,05.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Produk,Harga,Atmosphere, Toko dan Keputusan Pembelian | ||||||||
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HG Finance |
||||||||
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Prodi Manajemen | ||||||||
Depositing User: | Tegar Wiratama | ||||||||
Date Deposited: | 21 Apr 2022 11:33 | ||||||||
Last Modified: | 21 Apr 2022 11:33 | ||||||||
URI: | http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1088 |
Actions (login required)
View Item |