Analisa Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kepercayaan,Dan pendapatan Terhadap Perilaku Konsumtif (Studi Kasus pada Mahasiswa Uniiversitas Karolik DArma Cendika yang Belanja Online di Tokopedia)

Setiawan, Leonardo Agustinus (2020) Analisa Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kepercayaan,Dan pendapatan Terhadap Perilaku Konsumtif (Studi Kasus pada Mahasiswa Uniiversitas Karolik DArma Cendika yang Belanja Online di Tokopedia). Undergraduate thesis, Universitas Katolik Darma Cendika Fakultas Ekonomi.

[img] Text
COVER.pdf

Download (978kB)
[img] Text
BAB I - II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (295kB)
[img] Text
BAB III - IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (442kB)
[img] Text
BAB V - DAPUS.pdf

Download (154kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (568kB)
Official URL: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1007

Abstract

Berkembangnya teknologi digital memberikan dampak positif dalam memudahan berbagai macam kegiatan manusia, salah satunya adalah dengan melakukan pembelanjaan secara online dimana konsumen tidak perlu bertatap muka secara langsung dengan penjual. Salah satu contoh toko online yang sering dikunjungi oleh masyarakat Indonesia dalam melakukan aktifitas belanja online adalah Tokopedia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Pelayanan, Kepercayaan, dan Pendapatan terhadap Perilaku Konsumtif dengan studi kasus pada mahasiswa Universitas Katolik Darma Cendika yang Belanja Online di Tokopedia. Metode pengambilan sampel adalah purposive sampling dengan menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada 75 responden yang merupakan mahasiswa Universitas Katolik Darma Cendika yang melakukan belanja online di Tokopedia. Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan Spss versi 17.0 dan seluruh item pernyataan yang dihasilkan dinyatakan valid dan reliabel. pada Uji t didapatkan hasil penelitian variabel Kualitas Pelayanan (X1) = terhitung < tabel 1.993 dengan tingkat signifikan 0.825 > 0.05 yang artinya Kualitas Pelayanan tidak berpengaruh signfikan terhadap Perilaku Konsumtif, variabel Kepercayaan (X2) = terhitung 1.090 < tabel 1.993 dengan tingkat signifikan 0.279 > 0.05 yang artinya Kepercayaan tidak berpengaruh signifikan terhadap Perilaku Konsumtif, variabel Pendapatan (X3) = thitung 1.229 < ttabel 1.993 dengan tingkat signifikan 0.223 > 0.05 yang artinya Pendapatan tidak berpengaruh signifikan terhadap perilaku Konsumtif. Peneliti dapat menyimpulkan bahwa Kualitas Pelayanan, Kepercayaan, dan Pendapatan tidak berpengaruh terhadap Perilaku Konsumtif mahasiswa Universitas Katolik Darma Cendika yang belanja Online di Tokopedia.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorWidyaastuti, MariaNIDN0719125901UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kualotas Pelayanan, Kepercayaan, Pendapatan, Mahasiswa Universitas Ketolik Darma Cenduika, Tokopedia, SPSS Versi 17.0
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Manajemen
Depositing User: Tegar Wiratama
Date Deposited: 19 Apr 2022 09:52
Last Modified: 19 Apr 2022 09:52
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1007

Actions (login required)

View Item View Item