Usulan Perbaikan Kualitas Produk Sandal Menggunakan Metode Six Sigma dan Kaizen

Sanjaya, Benediktus Rony (2020) Usulan Perbaikan Kualitas Produk Sandal Menggunakan Metode Six Sigma dan Kaizen. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Darma Cendika Fakultas Teknik.

[img] Text
COVER.pdf

Download (4MB)
[img] Text
BAB I - II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (953kB)
[img] Text
BAB III - V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB VI - DAPUS.pdf

Download (707kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
Official URL: http://repositori.ukdc.ac.id/897

Abstract

UD. Darmaji adalah UMKM yang bergerak dalam industri produksi sandal. Objek yang menjadi penelitian ini terletak dibagian proses produksinya. Proses produksi dipilih karena pada setiap produksi per hari UMKM tersebut menghasilkan persentase produk cacat sebesar 5,09% .Untuk itu perlu dilakukan beberapa analisa untuk menangani masalah tersebut serta memberikan usulan perbaikan bagi pihak yang menjadi objek penelitian. Ada dua metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode Six Sigma dan metode Kaizen. Proses produksi pada UD. Darmaji mendapatkan nilai DPMO sebesar 16.900, itu artinya proses produksi berada pada level sigma 3,63. Nilai Sigma 3,63 memiliki arti yaitu kemampuan proses di UD. Darmaji masih berada dalam kondisi yang kurang baik yaitu pada level Sigma 6 .Didapati juga tiga jenis CTQ yang mempengaruhi kulitas pada produk sandal di UD. Darmaji yaitu Cutting kasar dengan presentase sebesar 49,20%, lem tidak rata dengan presentase sebesar 30,67%, dan sablon tidak rata dengan presentase sebesar 20,13%. Dengan presentase tersebut terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi setiap CTQ yaitu manusia, metode, material, dan mesin. Metode Kaizen mendapat peranan penting untuk penanganan masalah yang terjadi. Penggunaan 5S digunakan untuk penganan CTQ yang memiliki nilai presentase yang paling tinggi yaitu pada proses Cutting dengan empertimbangkan pemilahan, penataan, kebersihan,pemantapan, dan pembiasaan. Hal tersebut dilakukan karena penyebab Cutting kasar yaitu manusia yang sering lupa menaruh alat Maintenance dikarenakan lingkungan yang kurang rapi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorIrawati, Desrina YusiNIDN0723128902UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: UD.Darmaji, Six Sigma, Kaizen
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Teknik > Prodi Teknik Industri
Depositing User: Tegar Wiratama
Date Deposited: 21 Jan 2022 02:44
Last Modified: 21 Jan 2022 02:44
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/897

Actions (login required)

View Item View Item