Pengaruh Kualitas Pelayanan, Fasilitas dan Harga Terhadap Keputusan Menginap di Hotel Aria Centra Surabaya

Dwiyanti, Patricia Angelina (2020) Pengaruh Kualitas Pelayanan, Fasilitas dan Harga Terhadap Keputusan Menginap di Hotel Aria Centra Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Darma Cendika Fakultas Ekonomi.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I - II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (905kB)
[img] Text
BAB III - IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V - DAPUS.pdf

Download (618kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (866kB)
Official URL: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/970

Abstract

perkembangan bisnis di indonesia adalah fenomena yang menarik untuk diteliti, terlebih era globalisasi saat ini dalam bidang ekonomi yang terbuka. Dampak globalisasi ini menyebabkan industri jasa perhotelan menghadapi persaingan yang ketat. Pengelolaan hotel mestinya diikuti dengan penawaran pelayanan yang simpatik bagi para pengguna jasa hotel sehingga harus ditingkatkan. Keberhasilan sebuah bisnis perhotelan dalam meraih kepuasan tamunya ditentukan oleh keunggulan produknya, karena sebagian besar produknya berupa jasa. Dalam penelitian ini melalui kualitas pelayanan, fasilitas, dan harga , pihak hotel diharapkan mampu ditingkatkan lagi sehingga dapat membuat tamu loyal dan memutuskan untuk menginap dengan harapan semua kebutuhan tamu terpenuhi. Penelitian ini dilakukan di Hotel Aria Centra Surabaya . Tujuan dari penelitian ini untuk megetahui pengaruh kualitas pelayanan, fasilitas dan harga terhadap keputusan menginap tamu di Hotel Aria Centra Surabaya. Peneliti menggunakan regresi linear berganda dan mengampil sampel sebanyak 75 responden. Dalam penelitian ini dilakukan uji validitas yang menyatakan bahwa semua item pernyataan dikatakan valid, uji reliabilitas dari semua variabel dikatakan reliabel, serta dilakukan uji asumsi klasik terpenuhi dan nilai adjusted R square 50,4% yang artinya kontribusi kualitas pelayanan, fasilitas, dan harga masuk pada kategori sedang terhadap keputusan menginap. Hasil uji hipotesis pada penelitian ini menyatakan bahwa variabel kualitas pelayanan, tidak berpengaruh terhadap keputusan menginap pada Hotel Aria Centra Surabaya diperoleh hasil dari variabel kualitas pelayanan dengan nilai t hitung < t tabel 0.146 < -1.994 dengan tingkat signifikasi > 0,05. Variabel fasilitas dalam penelitian ini berpengaruh terhdap keputusan menginap pada Hotel Aria Centra Surabaya diperoleh hasil dari variabel fasilitas dengan nilai t hitung > t tabel 8.403 > 1.994 dengan tingkat signifikasi < 0,05. Variabel harga dalam penelitian ini tidak berpengaruh terhadap keputusan menginap pada Hotel Aria Centra Surabaya diperoleh hasil dari variabel harga dengan nilai t hitung < t tabel -1.901 > -1.994 dengan tingkat signifikasi > 0,05

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorPanjaitan, Thyophoida W SNIDN0707046803UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: quality of service, facilities, price dan stay decision
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Manajemen
Depositing User: Tegar Wiratama
Date Deposited: 19 Apr 2022 07:01
Last Modified: 19 Apr 2022 07:01
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/970

Actions (login required)

View Item View Item