Efektifitas Pengelolahan Piutang Dagang Guna Peningkatan Modal Kerja pada PT Kawan Kita Surabaya

Wijaya, Erick (2008) Efektifitas Pengelolahan Piutang Dagang Guna Peningkatan Modal Kerja pada PT Kawan Kita Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Darma Cendika Fakultas Ekonomi.

[img] Text
Cover.pdf

Download (944kB)
[img] Text
Bab I - II.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Bab III - IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
Bab V - Daftar Pustaka.pdf

Download (284kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (343kB)
Official URL: http://repositori.ukdc.ac.id/cgi/users/home?screen...

Abstract

Kondisi yang kompetitif seperti sekarang ini perusahaan dituntut untuk lebih mampu menggunakan sumber-sumber dananya secara efektif dan seefisien mungkin demi mempertahankan kontinuitas usahanya. Salah satu upayanya adalah dengan melakukan kebijakan penjualan atas produknya secara kredit kepada para pelanggan. Ini dilakukan untuk menarik minat dan perhatian konsumen sebanyak mungkin' Akan tetapi pemberian kredit yang kurang bijaksana dapat mengganggu aktivitas perusahaan sebagai akibat banyaknya modal kerja yang tertanam dalam piutang dagang. Disamping pemberian kredit kepada para pelanggan, tentunya perusahaan perlu mengembangakan teknik-teknik pengendalian terhadap piutang dagang sehingga tingkat likuiditas perusahaan lebih terjamin dan modal kerja dapat dinaikkan. OIeh karena itu penelitian ini bertujuan unnrk mengetahui cara pengelolaan piutang dagang yang efektif dalam kaitannya dengan peningkatan modal kerja pada PT. Kawan Kita Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis rasio (rasio aktivitas) yang terdiri dari tingkat perputaran piutang dan periode pengumpulan piutang serta analisis sumber dan penggun&m modal kerja Hasil penelitian singkat perputaran piutang dari tahun 2003 - 2007 telah mengalami penurunan dari 5,6 kali menjadi 3,8 kali dan periode pengumpulan piutang yang selalu meningkat atau mengalami keterlambatan mulai dari 64 hari menjadi 95 hari. Semakin lama periode pengumpulan piutang akan mengakibatkan semakin rendahnya tingkat perputaran modal kerja perusahaan. Hal ini tentunya sangat merugikan perusahaan karena modal kerja yang tidak dapat dipergunakan untuk kepentingan perusahaan. Keadaaan tersebut dapat mengakibatkan semakin besamya modal kerja yang tertanam pada piutang dan resiko tidak tertagihnya piutang perusahaan j uga akan semakin besar Altematif pemecahan masalah yang peneliti ajukan seperti mengintensifkan penagihan piutang, memberikan potongan penj ualan dan memperketat persyaratan kredit diharapkan dapat meningkatkan modal kerja perusahaan sehubungan dengan pengelolaan piutang dagangnya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorEstiasih, Soffia PudjiNIDN0024025901UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Efektihtas, Piutang Dagang, Peningkatan Modal Kerja
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Akuntansi
Depositing User: Tegar Wiratama
Date Deposited: 21 Apr 2021 09:13
Last Modified: 21 Apr 2021 09:13
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/660

Actions (login required)

View Item View Item