ANALISIS KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DENGAN METODE HAZOP DI PGT REJOWINANGUN

PRIYADI, FRANSISKUS BORGIA (2024) ANALISIS KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DENGAN METODE HAZOP DI PGT REJOWINANGUN. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Darma Cendika Fakultas Teknik.

[img] Text (ABSTRAK)
COVER-ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (344kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (504kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (282kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (513kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (298kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 6-DAFTAR PUSTAKA)
BAB 6 - DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (296kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: https://repositori.ukdc.ac.id

Abstract

Analisis HAZOP (Hazard and Operability Study) adalah metode sistematis untuk mengidentifikasi dan mengevaluasi potensi bahaya serta masalah operasional dalam proses industri. Studi ini sangat krusial bagi industri pabrik Gondorukem untuk menjamin keselamatan operasi dan kelangsungan produksi. Dalam analisis HAZOP di Pabrik Gondorukem dan Terpentin Rejowinangun, setiap tahapan produksi gondorukem, dari penerimaan getah sampai produk akhir, ditelaah secara rinci. Tim HAZOP, yang terdiri dari kepala produksi, operator, dan manajer PGT, menemukan berbagai risiko termasuk tangan dan kaki yang terkena getah, kaki tertimpa drum, pekerja terjatuh ke dalam talang getah, tangan terpapar urap panas, kulit melepuh karena serasah panas, pekerja terpapar panas dari tangki, gangguan pernapasan pada pekerja, anggota tubuh melepuh akibat terkena cairan gondorukem, pekerja terpapar panas dari mesin, bahan cat yang terbakar, pekerja tertabrak forklift, forklift terguling, dan barang yang diangkut forklift terjatuh. Dengan nilai Likelihood 4 dan Consequences 5, risiko ini dianggap tinggi. Selain itu, risiko tinggi dengan nilai rata-rata 12 ditemukan pada proses tangki melter saat pengeluaran serasah panas, dengan risiko luka bakar akibat paparan panas serasah. Rekomendasi prioritas perbaikan meliputi pelatihan karyawan, perbaikan SOP untuk keamanan, pemeliharaan mesin melter, pengawasan dan pengendalian, perbaikan lingkungan kerja, serta monitoring dan evaluasi. Kata kunci : Metode Hazop, Identifikasi Kecelakaan,Strategi Perbaikan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorDEWANTORO, ALBERTUS DARUNIDN0706048101albertus.daru@ukdc.ac.id
Thesis advisorWIDARI, NYOMAN SRINIDN0016086302nyoman.widari@ukdc.ac.id
Uncontrolled Keywords: Metode Hazop, Identifikasi Kecelakaan,Strategi Perbaikan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Teknik > Prodi Teknik Industri
Depositing User: Fransiskus Borgia Priyadi Raharjo
Date Deposited: 20 Aug 2024 06:52
Last Modified: 20 Aug 2024 06:52
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1876

Actions (login required)

View Item View Item