Pengaruh Brand Image, Electronic- Word of Mouth (e-wom) dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Produk Point Coffee Yummy Choice Indomaret Point Mojopahit Surabaya

Setyowati, Hana Puji (2024) Pengaruh Brand Image, Electronic- Word of Mouth (e-wom) dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Produk Point Coffee Yummy Choice Indomaret Point Mojopahit Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Darma Cendika Fakultas Ekonomi.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (792kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (119kB)
[img] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (87kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (120kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (317kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 dan DAFTAR PUSTAKA)
BAB 5.pdf

Download (173kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (621kB) | Request a copy
Official URL: http://repositori.ukdc.ac.id

Abstract

Perusahaan Indonesia dalam sektor ekonomi pada bisnis perdagangan saat ini sedang berkembang, salah satu jenis perdagangan di Indonesia adalah bisnis retail yang terbagi menjadi dua yaitu retail tradisiomal dan retail modern. PT. Indomarco Prismatama atau yang sering disebut dengan Indomaret merupakan contoh dalam bisnis retail modern yang berada dekat dengan masyarakat.Tujuam penelitian ini yaitu untuk megetahui apakah brand image, electronic-word of mouth (e-wom) dan harga terhadap keputusan pembelian pada produk point coffee yummy choice Indomaret Mojopahit Surabaya. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif menggunakan google formulir, dengan menggunakan metode purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini adalah orang yang telah melakukan pembelian produk point coffee yummy choice Indomaret Mojopahit Surabaya dengan minimal usia 17 tahun dan telah melakukan pembelian minimal satu kali, data penelitian diolah dengan menggunakan SPSS 26. Hasil analisis data menunjukkan bahwa setiap item pernyataan pada setiap variabel dinyatakan valid dengan r hitung > r tabel sebesar 0,2272, semua variabel dinyatakan reliabel dengan nilai cronbach alpha > 0,6, hasil uji normalitas mendapatkan hasil bahwa data yang digunakan pada penelitian berdistribusi normal. Hasil uji multikolineritas tidak menunjukkan multikolinearitas antar variabel independen pada model regresi dengan nilai > 0,10 atau nilai VIF < 10. Hasil uji heteroskedastisitas menunjukkan tidak terjadi gejala hteroskedastisitas pada model regresi karen tidak terdapat bentuk yang jelas dan adanya sebaran titik-titik yang berada di atas dan di bawah angka 0 pada sumbu Y. Hasil persamaan regresi linear berganda dalam penelitian ini adalah Y = -1,665 + 0,125 X1 + 0,391 X2 + 0,628 X3, besarnya brand image, electronic-word of mouth (e-wom) dan harga terhadap keputusan pembelian pada produk Point Coffee Yummy Choice Indomaret Mojopahit Surabaya berdasarkan adjusted Rsquare adalah 91,7% . Hasil uji t menunjukkan bahwa seluruh variabel dalam penelitian ini berpengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai sig < 0,05

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorWidyastuti, MariaNIDN0718125901maria.widyastuti@ukdc.ac.id
Uncontrolled Keywords: Brand Image, Electronic-Word of Mouth, Harga dan Keputusan Pembelian
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Manajemen
Depositing User: Hana Puji Setyowati
Date Deposited: 22 Mar 2024 06:00
Last Modified: 22 Mar 2024 06:00
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1692

Actions (login required)

View Item View Item