PENGUATAN AKSES KREDIT FORMAL MELALUI LITERASI KEUANGAN DAN SYARAT KREDIT PADA USAHA MIKRO, KECIL DAN MENENGAH

Widyastuti, Maria and Ferdinand, Deograsias Yoseph Yustinianus (2022) PENGUATAN AKSES KREDIT FORMAL MELALUI LITERASI KEUANGAN DAN SYARAT KREDIT PADA USAHA MIKRO, KECIL DAN MENENGAH. Project Report. Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Darma Cendika, Surabaya. (Unpublished)

[img] Text
PENGUATAN AKSES KREDIT FORMAL MELALUI.pdf

Download (2MB)
[img] Text
KONTRAK PENELITIAN 2022.pdf

Download (2MB)
[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN PENELITIAN 2022.pdf

Download (604kB)
Official URL: http://repositori.ukdc.ac.id/id/1508

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. dan termasuk jenis penelitian ekplanatif/asosiatif yang disertai dengan pengujian hipotesis. Tujuan yang akan dicapai dalam penelitian ini untuk menguji literasi keuangan dan syarat kredit dalam menentukan akses kredit formal. Penelitian dilakukan pada UMKM dengan populasi sebanyak 324 diempat wilayah kota Jawa Timur (Sidoarjo, Mojokerto, Pasuruan dan Gresik, dengan sampel size sebanyak 100 pelaku U M K M dengan metode stratifid random sampling untuk pengambilan datanya. Pengolahan dan analisis data menggunaan S E M P L S Hasil uji validitas semua pernyataan kuesnair adalah valid, hasil uji reallibilitas semua variabel reallibel, Hasil pengujian menunjukan literasi keuangan dan syarat kredit berpengaruh signifikan terhadap akses kredit formal

Item Type: Monograph (Project Report)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Research team headWidyastuti, MariaNIDN0718125901maria.widyastuti@ukdc.ac.id
Research team memberFerdinand, Deograsias Yoseph Y.NIDN0727097801deograsias.yoseph@ukdc.ac.id
Research team memberPotifera, Penta PaulaNIM19120003penta.potifera@student.ukdc.ac.id
Uncontrolled Keywords: UMKM, Literasi Keuangan, Syarat Kredit dan Penguatan Akses Kredit
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Manajemen
Depositing User: Maria Widyastuti
Date Deposited: 10 Nov 2023 08:35
Last Modified: 10 Nov 2023 08:35
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1508

Actions (login required)

View Item View Item