ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN SAAT PANDEMI COVID 19 PERUSAHAAN PERDAGANGAN, JASA & INVESTASI TERLISTING DI BEI

Andrew, Richard (2022) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN SAAT PANDEMI COVID 19 PERUSAHAAN PERDAGANGAN, JASA & INVESTASI TERLISTING DI BEI. Jurnal Akuntansi dan Pajak, 23 (1). pp. 1-16. ISSN 1412-629X l

[img] Text
Jurnal 2.pdf

Download (611kB)
[img] Text
2. HASIL SIMILARITY-ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU.pdf

Download (3MB)
Official URL: https://jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/jap/articl...

Abstract

Di era pandemi covid 19 banyak perusahaan yang tidak mau menyampaikan laporan keuangannya secara tepat waktu padahal hal itu penting untuk keberlangsungan usaha mereka.Ketepatan laporan keuangan membuat analisis yang benar dan tepat dalam memprediksi kerugian sejak dini. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis dan mengetahui analisis profitabilitas, ukuran perusahaan dan struktur kepemilikan manajerial terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan selama pandemi covid 19 ini. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif kausal komparatif dimana pada penelitian ini menghitung sejauh mana hubungan sebab akibat antara dua variabel atau lebih yaitu variabel X dan Y. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas, ukuran perusahaan dan kepemilikan manajerial tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan pada perusahaan jasa, dagang dan investasi di tengah pandemi covid 19.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pandemi Covid 19, Ketepatan Waktu, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manajerial, Laporan Keuangan.
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Akuntansi
Depositing User: Richard Andrew
Date Deposited: 13 Mar 2023 07:16
Last Modified: 26 May 2023 06:10
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1350

Actions (login required)

View Item View Item