Pengaruh Return on Asset Net Profit Margin Debt to Equity Ratio dan Total Asset Turnover Terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur Terdaftar di Bursa Efek Tahun 2016-2019

Tommy, Tommy (2021) Pengaruh Return on Asset Net Profit Margin Debt to Equity Ratio dan Total Asset Turnover Terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur Terdaftar di Bursa Efek Tahun 2016-2019. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Darma Cendika Fakultas Ekonomi.

[img] Text
COVER.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB I - II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (680kB)
[img] Text
BAB III - IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (622kB)
[img] Text
BAB V - DAPUS.pdf

Download (420kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (614kB)
Official URL: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1167

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh return on asset terhadap pertumbuhan laba, (2) pengaruh net profit margin terhadap pertumbuhan laba, (3) debt to equity terhadap pertumbuhan laba dan (4) total asset turnover terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2019. Penelitian ini menggunakan empat variabel independen return on asset, net profit margin, debt to equity, dan total asset turnover dan variabel dependen adalah pertumbuhan laba. Populasi penelitian ini adalah perusahaan manufaktur dari berbagai macam sektor industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2019. sampel penelitian sebanyak 336 yang diperoleh dengan Teknik purposive sampling. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa uji asumsi klasik yang terdiri dari normalitas, multikolonieritas, autokorelasi, heteroskedatisitas berdistribusi normal. Hasil uji F dengan nilai signifikansi sebesar 0,0005 < 0,05 sehingga empat variabel berpengaruh terhadap pertumbuhan laba. Hasil uji T return on asset tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan laba nilai signifikasi 0,986 > 0,05. Net profit margin tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan laba nilai signifikasi 0,333 > 0,05. Debt to equity berpengaruh terhadap pertumbuhan laba nilai signifikasi 0,001 < 0,05. Total asset turnover tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan laba nilai signifikasi 0,717 > 0,05. Hasil uji R2 rasio return on asset, net profit margin,debt to equity, dan total asset turnover berpengaruh secara simultan terhadap pertumbuhan laba sebesar 3,2 %.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorPermatasari, AnitaNIDN0718128301UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Return on Asset, Net Profit Margin, Debt to Equity, Total Asset Turn Over, Pertumbuhan Laba
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Akuntansi
Depositing User: Tegar Wiratama
Date Deposited: 26 Oct 2022 09:11
Last Modified: 26 Oct 2022 09:11
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1167

Actions (login required)

View Item View Item