Pengaruh Kompleksitas Tugas,Time Pressure,Turnover Intention Terhadap Perilaku Disfungsional Auditor pada kantor Akuntan Publik di Surabaya

Yesaya, Tirta (2021) Pengaruh Kompleksitas Tugas,Time Pressure,Turnover Intention Terhadap Perilaku Disfungsional Auditor pada kantor Akuntan Publik di Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Darma Cendika Fakultas Ekonomi.

[img] Text
COVER.pdf

Download (6MB)
[img] Text
BAB I - II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (904kB)
[img] Text
BAB III - IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V - DAPUS.pdf

Download (397kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
Official URL: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1166

Abstract

Perilaku disfungsional auditor dalam penugasan audit yaitu perilaku auditor yang menyimpang dari standar audit dalam melaksanakan penugasan audit yang dapat menurunkan kualitas audit. Seorang auditor dalam menghasilkan laporan audit yang berkualitas juga akan dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya kompleksitas tugas, time pressure, dan turnover intention.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kompleksitas tugas, time pressure, dan turnover intention terhadap perilaku disfungsional auditor pada kantor akuntan publik di Surabaya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan metode convenience sampling dan analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda menggunakan program SPSS versi 16. Responden dalam penelitian ini yaitu 30 orang auditor yang bekerja pada kantor akuntan publik di Surabaya. Setelah melakukan uji dengan beberapa metode tersebut maka hasil dari penelitian ini dapat diketahui bahwa kompleksitas tugas, time pressure, dan turnover intention berpengaruh signifikan terhadap perilaku disfungsional, auditor.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorWahyudiono, WahyudionoNIDN0718126002UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kompleksitas Tugas, Time Pressure, Turnover Intension, Perilaku Disfungsional Auditor
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Akuntansi
Depositing User: Tegar Wiratama
Date Deposited: 26 Oct 2022 09:12
Last Modified: 26 Oct 2022 09:12
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1166

Actions (login required)

View Item View Item