Pengaruh Kualitas Pelayanan,Promosi dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Angota pada Credit Union (CU) Tirtadana di Surabaya

Jehabut, Filinonsi (2021) Pengaruh Kualitas Pelayanan,Promosi dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Angota pada Credit Union (CU) Tirtadana di Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Darma Cendika Fakultas Ekonomi.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I - II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (511kB)
[img] Text
BAB III - IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (764kB)
[img] Text
BAB V - DAPUS.pdf

Download (421kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (679kB)
Official URL: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1063

Abstract

Perkembangan gerakan koperasi di Indonesia mengalami pasang surut yang luar biasa, Jenis koperasi yang berkembang di Indonesia ada beragam, antara lain koperasi simpan pinjam, koperasi serba usaha, koperasi pegawai dan ada yang tengah berkembang saat ini yakni Koperasi Simpan Pinjam Credit Union. Koperasi memiliki peran yang positif, baik secara langsung maupun tidak langsung dalam peningkatan perekonomian nasional di Indonesia. Peran koperasi diantaranya dalam peningkatan kemajuan ekonomi bagi anggotanya dan bagi masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah untuk menegtahui Pengaruh Kualitas Pelayanan, Promosi dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Anggota Pada Credit Union (CU) di Surabaya. Populasi dalam penelitian ini adalah anggota Crediu Union Tirtadana di Surabaya. Sampel sebanyak 75 responden, pengumpulan data menggunakan Kuisioner yang disebarkan kepada anggota Credit Union (CU) Tirtadana di Surabaya, dalam penelitian ini teknik yang digunakan yaitu teknik purposive sampling. Berdasarkan pengolahan data dengan menggunakan SPSS versi 20 adalah sebagai berikut, uji validitas yang dilakukan semua item pernyataan dikatakan valid dimana r hitung >.dari r tabel (0,2272) serta dalam uji reliabilitas nilai cronbach alpha pada semua variabel > 0,60 dan nilai Koefisien determinasi R square 0,559 dimana pada nilai adjusted R square sebesar 0,540 yang menujukan bahwa semua variabel independen memiliki kontribusi yang cukup terhadap loyalitas anggota pada Credit Union Tirtadana di Surabaya. Uji Normalitas pada model Regresi memenuhi asumsi Normal, dan Uji Multikolinieritas memiliki nilai Tolerance >0,1 dan nilai VIF < 10. UJi Heteroskedasitas disimpulkan semua variable tidak terjadi Heteroskedasitas. Hasil Uji Regresi Linier Berganda di peroleh Y = -2,261+ 0,403 (X1) + 0.535 (X2) + 0.300 (X3). Hasil uji t diperoleh Kualitas Pelayanan (X1) berpengaruh signifikan terhadap Loyalitas anggota (Y) dengan nilai t hitung (4,159) > t tabel (1.99394) singifikan 0.000 < 0,05. Promosi (X2) berpengarug signifikan terhadap Loyalitas anggota (Y) dengan nilai t hitung 4,028 > t tabel (1.99394), signifikan 0,000<0,05. Kepercayaan (X3) berpengaruh signifikan taerhadap Loyalitas anggota (Y) dengan nilai t hitung 3,863>t tabel (1.99394) signifikan 0,000<0,05

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorPahar, Bruno HamiNIDN0723095702UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan, Promosi Kepercayaan dan Loyalitas
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Manajemen
Depositing User: Tegar Wiratama
Date Deposited: 21 Apr 2022 11:11
Last Modified: 21 Apr 2022 11:11
URI: http://repositori.ukdc.ac.id/id/eprint/1063

Actions (login required)

View Item View Item